Pesantren Pusat Kajian Hadis Melaksanakan Penyembelihan Hewan Qurban

 

Pesantren Pusat Kajian Hadis Melaksanakan Penyembelihan Hewan Qurban
Meyembelih hewan qurban adalah salah satu amalan sunnah muakkadah bagi kaum muslimin dan muslimat yang memeliki keluasan rezeki. In Sya Allah, Pusat Kajian Hadis akan melaksanakan penyembelihan hewan qurban pada hari Jum’at tanggal 10  Dzulhijjah 1438 H, bertepatan dengan 1 September 2017 sesaat setelah pelaksanaan shalat Idul Adha. Lokasi pemyembelihan di Pesantren Hadis Untuk Keluarga di Desa Cinagara, Kecamatan Caringin, Bogor, Jawa Barat.
Kami mempersilakan Bapak/Ibu/Saudara-saudari kaum muslimin dan muslimat yang berminat hewan qurbannya disembelihkan di tempat kami.
Berikut rincian harga hewan sembelihan :
A. Kambing.
Harga hewan Rp. 3.600.000 (harga sudah termasuk biaya operasional).
B. Sapi
Untuk qurban sapi silakan menghubungi 0838-0800-7428 (Tarsim Fillah).
Pembayaran bisa dilakukan melaui transfer ke :
Bank BCA No. Rekening 145.134.3110 an. A. Lutfi
Mandiri No. Rekening 070.000.6323.682 an. A. Lutfi
Setelah transfer mohon konfirmasi ke nomor di atas.
Batas waktu transfer sampai dengan tanggal 9 Dzulhijjah 1437 H/31 Agustus 2017 pukul 23.00 WIB.
 
 

Donasi PKH